Bupati Jefry Noer terima cendera mata dari perwakilan Mahasiswa HI yang berkunjung ke lokasi RTMPE. |
Abu Rizal El jihadi dari Presiden University Malang di malang merupakan salah seorang peserta yang ikut dalam tour study pertemuan Sela Nasional perhimpunan mahasiswa hubungan internasional dari 37 kampus se Indonesia menyampaikan bahwa program ini sangat bagus dan merupakan potensi yang patut dicontoh oleh daerah lain di Indonesia.
Ia beralasan ini merupakan program yang sangat membantu masyarakat dalam meningkatkan perekonomian masyarakat" kata jihad, oleh sebab itu program ini merupakan program kemasyarakatan yang tentunya dapat mengangkat tarap hidup masyarakat.
"Tentu ini sangat bermanfaat bagi masyarakat luas, cuma saya berpesan agar program yang inovatif ini dapat di sejalankan dengan program- program pemerintah terutama bagi daerah yang belum melakukan hal ini" kata Abu Rizal El jihad saat mencoba masakan mie instant ala Jefry Noer tersebut.
" Kampar mandiri tidak terpaku dengan program pusat, ini dapat dijadikan percontohan daerah lain sebagai metode baru dalam pemenuhan kebutuhan.
Begitu juga aspirasi dan curhat kepada bupati Kampar dimana usaha lele yang ia jalani selalu merugi, disini saya mendapat ilmu yang baru dalam peternakan lele, ditambahkan bahwa anak muda ambisi besar namun melihat tantangan jadi ciut, begitu juga terkait dengan modal, tidak ada jalan dan peluang untuk dapat modal. bagaimana tips-tipsya.
Bupati Kampar dalam menjawab berternak lele dengan ilmu, salah satu yang perlu diperhatikan adalah penyortiran antara yang besar dan kecil. yang kedua adalah pakan, magot merupakan makanan tambahan. dan perlu penanganan yang sangat serius dan sungguh-sungguh, terkait modal merupakan komitmen terhadap usaha ekonomi kerakyatan. jangan kita manja dengan orang tua, karena akan menjadikan kita yang lambat mandiri.
Pemkab Kampar telah menyediakan dana pinjaman untuk para petani yang terkendala modal tersebut dengan memberikan pinjaman bekerjasama dengan perbankan" Kata Jefry Noer di aula kampung tiga dara usai melakukan peninjauan ke RTMPE. (humas)
0 Response to "Mahasiswa Hubungan International Kagum Melihat RTMPE"
Posting Komentar